7 Rahasia Sukses Uniqlo, Branding Bukan Kaleng-kaleng
Tahu Uniqlo? Bagi kamu yang suka fashion pasti tidak asing dengan brand asal Jepang ini. Dengan moto “Made For All”, brand ini menjadi saingan Zara, H&M, dan Gap, brand fashion dunia. Keren kan? Mau tahu rahasia sukses Uniqlo? Ini dia